Carstensz Pyramid, Papua



Carstensz Pyramid atau yang dikenal juga Puncak Jaya ialah sebuah puncak yang menjadi bagian dari Barisan Sudirman yang terdapat di provinsi Papua, Indonesia. Puncak Jaya mempunyai ketinggian 4884 m dan di sekitarnya terdapat gletser Carstenz, satu-satunya gletser tropika di Indonesia, yang kemungkinan besar segera akan lenyap akibat pemanasan global. Walau menurut peneliti salju yang menutupi puncaknya sudah berkurang, namun puncak jaya tetap menjadi tujuan utama para pendaki gunung di Indonesia.

Categories:

Leave a Reply